Mitologi Thrakia/Kotys
Tampilan
Kotys adalah dewi Thrakia. Kultus Kotys disembah oleh suku Edoni, suatu suku yang tinggal di sekitar Gunung Pangaios.
Geografer Strabo menggambarkan ritus sakral Kotys memiliki unsur Thrakia dan Phyria yang sama dengan perayaan Bacchus, mirip dengan ritus Bendea. Suku Edonia memainkan beberapa alat musik mirip drum yang mengeluarkan suara guntur yang menggelegar, serta alat musik bersenar yang mengeluarkan bunyi melengking nyaring.
Mitologi Thrakia |
---|
Bendis • Dionysos • Heros • Kotys • Zalmoxis • Zibelthiurdos |