Lompat ke isi

Wikibuku:Pedoman ringkas penghapusan cepat

Dari Wikibuku bahasa Indonesia, sumber buku teks bebas

Halaman ini memuat daftar kode penghapusan cepat. Daftar ini tidak dimaksudkan sebagai suatu daftar yang lengkap atau selalu terbarui. Jika Anda melihat artikel yang seharusnya tercantum di sini, silakan sunting halaman ini dan tambahkan pranala ke artikel tersebut. Gunakan perubahan terkait untuk melihat perubahan terbaru dari artikel-artikel yang tercantum pada halaman ini.


Persoalan Umum

[sunting]
Kode Jenis persoalan
kpc=u1 Tulisan ngawur
kpc=u2 Uji coba
kpc=u3 Vandalisme
kpc=u4 Pembuatan ulang dari halaman yang sudah dihapus
kpc=u5 Pengguna yang diblokir
kpc=u6 Penghapusan teknis
kpc=u7 Permintaan pembuat halaman
kpc=u8 Halaman yang tergantung pada halaman yang tak ada atau yang dihapus
kpc=u9 Tindakan resmi
kpc=u10 Serangan atau olokan terhadap subyek atau entitas lain
kpc=u11 Iklan atau promosi terang-terangan
kpc=u12 Pelanggaran hak cipta terang-terangan