Deadliest Warrior/Falx
Falx adalah senjata spesial yang digunakan oleh Centurion. Senjata ini digunakan hanya pada jurus khusus "Falx Cut" (Tebasan Falx) serta pada serangan maut Centurion. Senjata ini berbentuk pedang mirip sabit dengan bilah panjang melengkung. Dalam sejarah, Falx digunakan oleh bangsa Thrakia dan Dakia sebelum kemudian diadopsi oleh Romawi.
|