Lompat ke isi

Resep:Martabak manis

Dari Wikibuku bahasa Indonesia, sumber buku teks bebas
Martabak manis dengan isian coklat dan keju

Martabak manis dikenal juga sebagai martabak kue atau martabak terang bulan. Cara membuatnya sederhana, namun penganan ini mengandung banyak lemak sehingga perlu berhati-hati dalam mengonsumsinya.

Bahan-bahan

Isi/Atasan

Cara membuatnya

  1. Semua bahan dicampur dan diaduk.
  2. Siapkan wajan datar/pan (diameter lk. 25cm) dan panaskan mentega hingga cair dan panas.
  3. Kecilkan api. Tuangkan campuran bahan dan tunggu hingga setengah matang (waktunya singkat, tampak uap keluar dari permukaan)
  4. Taburkan isi/atasan sesuai selera.
  5. Setelah matang (lk. setengah menit) angkat dan lepaskan kue dari wajan.
  6. Lipat kue hingga berbentuk setengah lingkaran. Potong-potong. Hidangkan.

Pranala Luar

[sunting]