Lompat ke isi

Wikibuku:Warung kopi/Arsip/2020

Dari Wikibuku bahasa Indonesia, sumber buku teks bebas

Warung Kopi

Selamat datang para Wikibukuwan dan Wikibukuwati! Warung kopi ini merupakan forum tempat mengungkapkan komentar, saran dan uneg-uneg yang berhubungan dengan Wikibuku. Untuk masalah yang lebih pelik Anda bisa pula menghubungi para pengurus Wikibuku secara langsung. Ingat beri tanda tangan dan tanggal pada akhir pesan Anda dengan cara ketik ~~~~. Terima kasih.

Arsip: 2006-2011 | 2012 | 2013 | 2014 | 2015 | 2016 | 2017 | 2018 | 2019 | 2020 | 2021 | 2022 | 2023 | 2024 | 2025

Wiki Loves Folklore

[sunting]

Hello Folks,

Wiki Loves Love is back again in 2020 iteration as Wiki Loves Folklore from 1 February, 2020 - 29 February, 2020. Join us to celebrate the local cultural heritage of your region with the theme of folklore in the international photography contest at Wikimedia Commons. Images, videos and audios representing different forms of folk cultures and new forms of heritage that haven’t otherwise been documented so far are welcome submissions in Wiki Loves Folklore. Learn more about the contest at Meta-Wiki and Commons.

Kind regards,
Wiki Loves Folklore International Team
— Tulsi Bhagat (contribs | talk)
sent using MediaWiki message delivery (bicara) 18 Januari 2020 06.14 (UTC)
[balas]

Movement Learning and Leadership Development Project

[sunting]

Hello

The Wikimedia Foundation’s Community Development team is seeking to learn more about the way volunteers learn and develop into the many different roles that exist in the movement. Our goal is to build a movement informed framework that provides shared clarity and outlines accessible pathways on how to grow and develop skills within the movement. To this end, we are looking to speak with you, our community to learn about your journey as a Wikimedia volunteer. Whether you joined yesterday or have been here from the very start, we want to hear about the many ways volunteers join and contribute to our movement.

To learn more about the project, please visit the Meta page. If you are interested in participating in the project, please complete this simple Google form. Although we may not be able to speak to everyone who expresses interest, we encourage you to complete this short form if you are interested in participating!

-- LMiranda (WMF) (talk) 22 Januari 2020 19.00 (UTC)[balas]

Additional interface for edit conflicts on talk pages

[sunting]

Sorry, for writing this text in English. If you could help to translate it, it would be appreciated.

You might know the new interface for edit conflicts (currently a beta feature). Now, Wikimedia Germany is designing an additional interface to solve edit conflicts on talk pages. This interface is shown to you when you write on a discussion page and another person writes a discussion post in the same line and saves it before you do. With this additional editing conflict interface you can adjust the order of the comments and edit your comment. We are inviting everyone to have a look at the planned feature. Let us know what you think on our central feedback page! -- For the Technical Wishes Team: Max Klemm (WMDE) 26 Februari 2020 14.15 (UTC)[balas]

Editing news 2020 #1 – Discussion tools

[sunting]

8 April 2020 19.28 (UTC)

Editing news 2020 #2

[sunting]

17 Juni 2020 20.36 (UTC)

Feedback on movement names

[sunting]

Halo. Apologies if you are not reading this message in your native language. Tolong bantu terjemahkan ke bahasa Anda if necessary. Terima kasih!

There are a lot of conversations happening about the future of our movement names. We hope that you are part of these discussions and that your community is represented.

Since 16 June, the Foundation Brand Team has been running a survey in 7 languages about 3 naming options. There are also community members sharing concerns about renaming in a Community Open Letter.

Our goal in this call for feedback is to hear from across the community, so we encourage you to participate in the survey, the open letter, or both. The survey will go through 7 July in all timezones. Input from the survey and discussions will be analyzed and published on Meta-Wiki.

Thanks for thinking about the future of the movement, --The Brand Project team, 2 Juli 2020 19.52 (UTC)

Note: The survey is conducted via a third-party service, which may subject it to additional terms. For more information on privacy and data-handling, see the survey privacy statement.

Editing news 2020 #3

[sunting]

9 Juli 2020 12.55 (UTC)

Announcing a new wiki project! Welcome, Abstract Wikipedia

[sunting]

Sent by m:User:Elitre (WMF) 9 Juli 2020 19.56 (UTC) - m:Special:MyLanguage/Abstract Wikipedia/July 2020 announcement [balas]

Kode Etik Universal (Universal Code of Conduct)

[sunting]

Meneruskan pesan dari tim Trust and Safety WMF:

Dalam 19 tahun terakhir, para Wikimedian telah bahu-membahu membangun sumber daya pengetahuan bebas paling besar dalam sejarah umat manusia. Dalam waktu yang singkat, Wikimedia telah tumbuh dari sekelompok kecil penyunting menjadi sebuah masyarakat besar yang terdiri atas para editor, pengembang, mitra berafiliasi, pembaca, penyumbang, dan rekan kerja sama. Anda tentu menyadari bahwa untuk komunitas masih harus bekerja keras untuk bisa mewujudkan cita-cita Wikimedia, yang terejawantahkan pada pernyataan "bayangkan sebuah dunia di mana setiap orang dapat berbagi segala macam pengetahuan dengan bebas" (imagine a world in which every single human being can freely share in the sum of all knowledge).

Di sisi lain, komunitas Wikimedia masih belum memiliki panduan yang jelas dan mengikat untuk menciptakan sebuah lingkungan di mana pengetahuan bebas dapat dibagikan tanpa sebarang ketakutan. Untuk menciptakan hal itu, perlulah dijamin keamanan dan kenyamanan semua orang yang ingin berbagi pengetahuan secara bebas, sehingga dapat mendorong mereka untuk bergabung dan berkontribusi. Singkatnya, diperlukan sebuah panduan yang dapat membangun sebuah lingkungan yang inklusif, konstruktif, dan mendorong pembebasan pengetahuan.

Selama ini, telah ada perbincangan atas perlunya sebuah peraturan perilaku global yang mengikat seluruh komunitas Wikimedia. Dewan Pengawas Yayasan Wikimedia telah mengumumkan Community Culture Statement yang menjadi panduan untuk mencegah pelecehan dan menganjurkan inklusivitas di seluruh proyek Wikimedia. Sebagai pelaksanaan dari pernyataan tersebut, sebuah Kode Etik Universal (Universal Code of Conduct) akan diadakan sebagai standar minimum di seluruh proyek Wikimedia dan akan berlaku bagi para sukarelawan maupun staf Wikimedia di seluruh dunia. Kode Etik ini akan menjadi dasar pertimbangan dalam seluruh kegiatan di Wikimedia, baik itu pada tingkat proyek, kelompok, maupun perseorangan.

Mari berpartipasi dalam perbincangan mengenai Kode Etik Universal ini: apa yang mesti diatur dan tidak perlu diatur, bagaimana cara peraturan ini berkembang dan diterapkan, dan apa untung-ruginya bagi komunitas Wikimedia. Komunitas Anda adalah bagian dari Wikimedia, dan suara Anda amat berharga. Anda dapat memulai dengan membaca rancangan Kode Etik Universal dan membincangkannya di halaman diskusinya.

Agar lebih banyak anggota komunitas Wikimedia yang berpartisipasi, Anda dianjurkan untuk menerjemahkan rancangan Kode Etik Universal ke dalam bahasa Anda. Perlu dicatat bahwa jika halaman Kode Etik Universal tersebut belum diterjemahkan ke dalam bahasa Anda, usulan atau tanggapan dalam bahasa selain Inggris pada diskusi yang dimulai dengan bahasa Inggris akan tetap diterima.

Salam, David Wadie Fisher-Freberg (bicara) 14 Juli 2020 18.29 (UTC)[balas]

Technical Wishes: FileExporter and FileImporter become default features on all Wikis

[sunting]

Max Klemm (WMDE) 6 Agustus 2020 09.13 (UTC)[balas]

Important: maintenance operation on September 1st

[sunting]

Trizek (WMF) (talk) 26 Agustus 2020 13.48 (UTC)[balas]

Invitation to participate in the conversation

[sunting]

Wiki of functions naming contest

[sunting]

29 September 2020 21.25 (UTC)

Call for feedback about Wikimedia Foundation Bylaws changes and Board candidate rubric

[sunting]

Halo. Apologies if you are not reading this message in your native language. Tolong bantu terjemahkan ke bahasa Anda.

Today the Wikimedia Foundation Board of Trustees starts two calls for feedback. One is about changes to the Bylaws mainly to increase the Board size from 10 to 16 members. The other one is about a trustee candidate rubric to introduce new, more effective ways to evaluate new Board candidates. The Board welcomes your comments through 26 October. For more details, check the full announcement.

Terima kasih! Qgil-WMF (talk) 7 Oktober 2020 17.09 (UTC)[balas]

Important: maintenance operation on October 27

[sunting]

-- Trizek (WMF) (talk) 21 Oktober 2020 17.10 (UTC)[balas]

Wiki of functions naming contest - Round 2

[sunting]

5 November 2020 22.10 (UTC)

Survei Harapan Komunitas 2021

[sunting]

Survei Harapan Komunitas 2021 telah dibuka! Survei ini adalah proses dimana komunitas akan memutuskan apa yang tim Community Tech harus kerjakan selama satu tahun kedepan. Kami mendorong semua orang untuk mengirimkan proposal hingga batas waktu berakhir pada 30 November, atau mengomentari proposal lain untuk membuatnya menjadi lebih baik. Komunitas akan memberikan suara pada proposal antara 8 Desember dan 21 Desember.

Tim Community Tech berfokus pada perkakas-perkakas bagi penyunting Wikimedia berpengalaman. Anda dapat menulis proposal dalam bahasa apa pun, dan kami akan menerjemahkannya untuk Anda. Kami tak sabar ingin melihat proposal Anda! Terima kasih.

SGrabarczuk (WMF) 20 November 2020 05.13 (UTC)[balas]

Wikidata descriptions changes to be included more often in Recent Changes and Watchlist

[sunting]

2020 Coolest Tool Award Ceremony on December 11th

[sunting]

Survei Harapan Komunitas 2021

[sunting]

SGrabarczuk (WMF)

11 Desember 2020 14.57 (UTC)