Lompat ke isi

Mitologi Perbandingan/Kuda Putih/Vietnam

Dari Wikibuku bahasa Indonesia, sumber buku teks bebas
Patung kuda di Kuil Kuda Putih

Kota Hanoi menghormati seekor kuda putih sebagai roh pelindung. Di kota tersebut terdapat kuil untuk memuja roh sang kuda putih, yang disebut Kuil Bach Ma ("Kuil Kuda Putih"). Pada abad ke-11, raja Ly Cong Uan (dikenal pula sebagai Ly Thai To) memperoleh bayangan mengenai seekor kuda putih yang melambangkan sungai roh, yang menunjukan kepadanya dimana harus membangun citadelnya.[1]

Catatan kaki

[sunting]
  1. 1995 article with images by Barbara Cohen. Thingsasian.com. URL diakses pada 2010-04-29.