Lompat ke isi

Mitologi Yunani/Benda Ajaib/Petunjuk Ariadne

Dari Wikibuku bahasa Indonesia, sumber buku teks bebas
Ariadne memberikan gulungan benang kepada Theseus

Petunjuk Ariadne adalah gulungan benang yang diberikan kepada Theseus oleh Ariadne untuk membantunya dalam menyusuri labirin.